Headlines News :
Home » » Unik, Tradisi Adu Kepala Dari NTB

Unik, Tradisi Adu Kepala Dari NTB

Written By Unknown on Jumat, 22 Maret 2013 | 10.00

Perayaan Musim Panen
          Bagi warga Bima, Nusa Tenggara Barat, musim panen adalah saat yang membahagiakan. Oleh mereka perayaan musim panen ini dilakukan dengan sebuah tradisi unik yang disebut entubu. Entubu adalah tradisi adu kepala manusia.


Tradisi ini tidak mengenal usia
Berancang-ancang untuk saling membenturkan kepala
Satu penari dengan posisi bertahan yang lainnya menyerang
Tradisi yang turun temurun sudah dilakukan
.        Tradisi entubu atau adu kepala ini merupakan tradisi kas peninggalan nenek moyang warga Bima di Pulau Sumbawa. Tradisi ini hanya ada di daerah dataran tinggi Kecamatan Wawo dan hanya bisa dilakoni oleh orang-orang tertentu yang sebelumnya sudah dibekali kesaktian atau dari keturunan prajurit Kesultanan Bima. Tidak mengherankan memang jika para pelakunya tergolong orang kuat dan nekad.

         Tanpa rasa sakit mereka mengadu kepala satu dengan lainnya. Dalam ritual entubu ini para pengadu yang jumlahnya empat sampai enam orang diiringi oleh musik kas warga Bima dan seorang penyanyi hikayat perempuan yang dengan suara kasnya membacakan mantra-mantra.

Ini Videonya :














Sumber
Share this article :

0 komentar :

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Streaming

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Santai Sejenak - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template